Senin, 12 Mei 2008

Seberapa sadar?

Keinginanku tak seberapa
Kalaupun lelah
semoga masih tersediakan bintang
Menenggelam
dalam dunia maya khayalku
Disampingmu
dengan segenggam serpihan hati
Entah harus diapakan
sampai kau sadar


Home, 12 Mei 2008
03:31 AM

Tidak ada komentar: